Ridwan Wahyudi Memberikan Pemahaman Mengenai SOP Pelindungan Pekerja Migran Indonesia

Pemerintah Desa Bringinan Susun SOP Pelindungan PMI

Sadar akan banyaknya warga Desa Bringinan yang menjadi PMI, Pemerintah Desa (Pemdes) Bringinan berusaha untuk mewujudkan pelindungan PMI di level desa sesuai dengan kewenangannya. Salah satu bentuk konkritnya adalah dengan adanya Peraturan Desa (Perdes) pelindungan PMI. Pemdes Bringinan telah menetapkan Perdes ini pada akhir 2019. Perdes ini masih bersifat umum,...

Continue reading

Penting, Sinergi Multi Stakeholder dalam Promosi Migrasi Aman dan Pemberantasan TPPO dari Hulu ke Hilir

Arbeiterwohlfahrt (AWO) Internasional dan Institute for Education Development, Social, and Religious Cultural Studies (Infest) Yogyakarta menyelenggarakan workshop nasional dengan tema “Promosi Migrasi Aman dan Pemberantasan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO).” Acara yang diadakan di Jakarta, pada Senin-Rabu (16-18/12/19) ini melibatkan multi pemangku kepentingan baik dari tingkat desa, daerah, dan nasional....

Continue reading

Setelah Bekasi, Semarang dan Surabaya, Instruktur PAP BP3TKI Mataram Mulai Terapkan Modul Pencegahan Ekstremisme Kekerasan di Kalangan PMI

Instruktur pembekalan akhir pemberangkatan (PAP) Balai Pelayanan Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BP3TKI) Mataram mulai menerapkan modul pencegahan ekstremisme kekerasan di kalangan pekerja migran Indonesia (PMI). Penerapan pencegahan ekstremisme kekerasan kepada calon PMI ini diterapkan melalui modul “Islam Ramah dan Rahmah” dan “Penguatan Mental dan Kepribadian”, pada Selasa-Rabu (10-11/12/2019)....

Continue reading

Susun Cetak Biru Pelindungan PMI, Infest Yogyakarta Rangkul Pemerintah dan CSO di Negara Asal hingga Tujuan

Senin, 2-3 Desember 2019, Infest Yogyakarta menyelenggarakan Lokakarya Perumusan Cetak Biru Pelindungan Pekerja Migran Indonesia di Daerah Asal dan Nasional. Kegiatan ini diikuti oleh perwakilan beberapa organisasi pekerja migran, perwakilan pemerintah dan perwakilan dari Asosisasi Perusahaan Penempatan Pekerja Migran Indonesia (ASPATAKI). Workshop diselenggarakan di The Jayakarta Hotel merumuskan beberapa hal...

Continue reading

Instruktur PAP LP3TKI Surabaya Terapkan Modul Pencegahan Ekstremisme Kekerasan di Kalangan PMI

Instruktur pembekalan akhir pemberangkatan (PAP) Loka Pelayanan Penempatan dan Perlindungan TKI (LP3TKI) Surabaya mulai menerapkan modul pencegahan ekstremisme kekerasan di kalangan pekerja migran Indonesia (PMI). Penerapan pencegahan ekstremisme kekerasan kepada calon PMI ini diterapkan melalui modul “Islam Ramah dan Rahmah” dan “Penguatan Mental dan Kepribadian”, pada Senin-Selasa (25-26/11/2019). Upaya pencegahan...

Continue reading