Yudi Setiyadi saat memaparkan pentingnya gerakan berbagi informasi BMI kepada kader desa Cihonje dan Paningkaban.

Lokakarya Kader Desa Buruh Migran di Banyumas

Cita-cita mewujudkan perlindungan Buruh Migran Indonesia (BMI) sejak dari hulu (desa) dimulai Infest bersama jejaring BMI di Kabupaten Banyumas dengan mempersiapkan kader-kader dari mantan dan keluarga BMI. Infest selaku koordinator Pusat Sumber Daya Buruh Migran (PSD-BM) bersama Komunitas Seruni dan Pena Desa Banyumas tahun ini (2015) akan fokus untuk memperkuat...

Continue reading

Infest Gelar Lokakarya Pengelolaan Informasi Buruh Migran

Yogyakarta — Pusat Sumber Daya Buruh Migran (PSD-BM) menggelar lokakarya pengelolaan informasi buruh migran (28/03/2011). Kegiatan yang diselenggarakan di Hotel Brongto Yogyakarta diikuti oleh beberapa perwakilan organisasi dalam jaringan PSD-BM, seperti Komunitas Peduli Buruh Migran dan Perempuan Seruni Banyumas, LAKPESDAM-NU Cilacap, I-Work, Infest Yogyakarta, perwakilan Pusat Teknologi Komunitas (PTK) Mahnettik...

Continue reading