Muhammad Khayat menjelaskan Mitra Desa

Pelatihan Mitra Desa dan Keuangan Desa di Kabupaten Malang

Malang – Tim Informasi dan Teknologi Komunikasi (ICT) Infest Yogyakarta belajar pemanfaatan aplikasi keuangan desa bersama perangkat Desa Kucur (11-12/11), Kecamatan Dau dan Desa Tunjungtirto, Kecamatan Singosari. (13-14/11). Aplikasi keuangan desa merupakan pengembangan Mitra Desa yang dikembangkan Infest Yogyakarta pada 2015. Pengembangan aplikasi ini bertujuan untuk mendorong tata kelola keuangan...

Continue reading

Pengenalan aplikasi Mitra Desa dan Keuangan Desa

Pemanfaatan Aplikasi Mitra Desa dan Keuangan Desa di Kabupaten Wonosobo

Wonosobo – Pengelolaan data desa dan pengelolaan keuangan secara terpadu dan transparan mendorong terwujudnya akuntabilitas pemerintahan desa. Sebagai bagian dalam mendukung transparansi, partisipasi, dan akuntabilitas pemerintahan desa, tim informasi dan teknologi komunikasi (ICT) Infest Yogyakarta belajar bersama pemerintah Desa Keseneng, Kecamatan Mojotengah dan Desa Lengkong, Kecamatan Garung tentang aplikasi Mitra...

Continue reading

Mitra Desa 2.0

Infest Yogyakarta Siap Luncurkan Aplikasi Mitra Desa 2.0 pada Oktober 2014

Yogyakarta — Infest Yogyakarta siap luncurkan aplikasi Mitra Desa 2.0. Mitra Desa pada versi ini akan menggunakan nama rilis Lumbungku. Lumbungku akan memuat beberapa fitur tata kelola kependudukan dan administrasi pemerintahan desa. Mengacu pada perencanaan kegiatan infest, aplikasi ini akan diluncurkan pada 15 Oktober 2014. Tahapan pengembangan Lumbungku menyelesaikan pelbagai...

Continue reading