Pelatihan manajemen Usaha Blitar_Jatinom

Pemberdayaan Ekonomi bagi Komunitas Pekerja Migran Indonesia di Blitar dan Ponorogo

Komunitas Pekerja Migran Indonesia (KOPI) di Kabupaten Blitar dan Ponorogo mulai menyiapkan rencana usaha komunitas. Usaha yang akan dikelola secara kolektif ini menjadi bagian dari penyiapan kemandirian komunitas. Sebagai bagian dari peningkatan pengetahuan dan kapasitas para pegiat KOPI, Yayasan lembaga kajian untuk pengembangan pendidikan, sosial, agama, dan budaya (INFEST) Yogyakarta...

Continue reading

Uji Coba Modul Kewirausahaan Blitar

Uji Coba Modul Kewirausahaan di Kabupaten Blitar

Uji coba modul kewirausahaan yang dikembangkan oleh Yayasan lembaga kajian untuk pengembangan pendidikan, sosial, agama, dan budaya (INFEST) Yogyakarta telah dilakukan di dua kabupaten. Setelah Kabupaten Ponorogo pada 19-20 Agustus 2021, uji coba dilanjutkan di Kabupaten Blitar pada 26-27 Agustus 2021. Sama dengan forum sebelumnya, uji coba modul kewirausahaan di...

Continue reading