Infest Latih Pegiat PTK Mahnettik Cirebon

Pusat Teknologi Komunitas (PTK) Mahnettik Cirebon menyelenggarakan kegiatan pelatihan pengelolaan informasi buruh migran (30/10/2010). Kegiatan ini diikuti oleh limabelas orang mantan, keluarga dan anggota organisasi buruh migran. Selama dua hari, para peserta dibekali dengan pengetahuan pengelolaan informasi melalui internet. Difasilitasi oleh tim dari Lembaga Kajian Pengembangan Pendidikan, Sosial, Agama dan Kebudayaa...

Continue reading

Ringkasan Informasi Terkelola Melalui Pusat Sumber Daya Buruh Migran (http://buruhmigran.or.id)

Pada 1-23 September 2010 pusat sumberdaya buruh migran menghimpun beberapa artikel pada portal http://buruhmigran.or.id/. Artikel  tersebut diproduksi oleh redaksi dan juga berasal dari berbagai kontributor jaringan di 10 kota di Indonesia. Pusat Sumberdaya Buruh Migran adalah pusat pengelolaan, pendidikan dan advokasi yang bertujuan untuk memberikan dukungan pelayanan pengelolaan informasi dan...

Continue reading