No comments yet

Jurnalisme Warga Berkibar di Cebongan Lor

Setelah beberapa kali memfasilitasi pelatihan jurnalisme warga di beberapa titik di Bantul, kali ini Infest diundang oleh tim KKN UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta untuk memfasilitasi pelatihan jurnalisme warga di Dusun Cebongan Lor, Desa Tlogodadi Mlati Sleman Yogyakarta (15/8/2010). Pelatihan ini diikuti oleh sekitar 10 pemuda-pemudi dusun Cebongan yang akan mengelola informasi di dusunnya.

Pelatihan diawali dengan Mengenal desa Sendiri (MDS) dengan memetakan potensi dan tantangan di dusun Cebongan dan mengindentifikasi serpihan-serpihan informasi yang bertebaran di sekitar dusun Cebongan Lor.  Selanjutnya informasi tersebut dijadikan bahan berita yang akan diunggah di portal yang telah mereka kelola, www.cebonganlor.com.

Jurnalisme warga merupakan jalan alternatif untuk menyebarluaskan informasi yang dibutuhkan oleh warganya selain melalui pewartaan media mainstream yang ada. Dengan begitu semangat untuk berbagi dan peluang saling belajar terbuka lebar bagi siapapun, tidak harus orang yang menyandang status wartawan. “saatnya warga membicarakan bukan dibicarakan” tukas Fathullah (23), fasilitator dalam pelatihan ini.

Tindak lanjut dari Pelatihan ini, pemuda-pemudi dusun Cebongan Lor berniat untuk mewujudkan angan-angan mereka yang belum sempat terwujud, yaitu menelusuri sejarah Mbah Cebongan. Leluhur Dusun Cebongan yang kini menjadi nama kampung mereka.

Post a comment

You must be logged in to post a comment.

panen300 slot panen300 login panen300 daftar panen300 link alternatif panen300 rtp panen300 live panen300 jp panen300 livechat panen300 panen 300 daftar panen300 login panen300 rtp panen300 link alternatif panen300 panen300 slot panen 300 slot panen300 slot dana panen300 slot qris panen300 slot gacor panen300 slot thailand panen300 joker123 panen300 slot bri panen300 slot gopay panen300 slot pulsa